Rabu, 19 Februari 2014

Gantungan Kunci Flanel Handmade@Singgih

      Handmade@Singgih menyediakan berbagai kreasi buatan tangan dengan kain flanel berupa Gantungan Kunci. Produk unggulan gantungan kunci Handmade@Singgih adalah gantungan kunci huruf. Yaitu suatu produk yang menyediakan layanan pemesanan dengan desain sendiri, misal : nama teman, nama orang tua, nama jurusan, dll.

o Desain 001
 
      Kreasi abjad/huruf yang dapat dibentuk sesuai keinginan si pembeli. Dengan bentuk yang unik dan imut karena ukurannya yang kecil, 4 huruf hanya sekitar 8 cm.   

o Desain 002
      Kreasi abjad/huruf yang dapat dibentuk sesuai keinginan si pembeli. Dengan tambahan bentuk hati yang imut dengan ukuran kecil. Ukuran 2 huruf dan satu simbol sekitar 7 cm.

o Desain 003
       Kreasi abjad/huruf sederhana yang dapat dibentuk sesuai keinginan si pembeli. Lebih cocok diletakkan dengan merekatkannya di pintu kamar.

o Desain 003
      Kreasi abjad/huruf sederhana yang dapat dibentuk sesuai keinginan si pembeli. Dengan tambahan simbol-simbol love.

 o Desain 004
      Kreasi abjad/huruf yang dapat dibentuk sesuai keinginan si pembeli. Berbentuk simbol-simbol love yang saling dikaitkan satu dengan yang lain.



Untuk sementara, ini dulu ya..
Ditunggu ya... update desain-desain yang lain!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar